PERANCANGAN MUSEUM BUDAYA KABUPATEN BOJONEGORO MENGGUNAKAN PENDEKATAN EXTENDING TRADITION

WICAKSONO, PUNGKI NUR INDRO (2021) PERANCANGAN MUSEUM BUDAYA KABUPATEN BOJONEGORO MENGGUNAKAN PENDEKATAN EXTENDING TRADITION. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM DARUL' ULUM LAMONGAN.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK_17061002_PUNGKI NUR INDRO WICAKSONO.pdf

Download (47kB)
[img] Text
17061002_PUNGKI NUR INDRO WICAKSONO.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (61MB) | Request a copy

Abstract

Wicaksono, Pungki Nur Indro. 2021. Perancangan Museum Budaya Kabupaten Bojonegoro. Dosen Pembimbing Yayuk Sri Rahayu, ST.,MT. dan M. Mukhdif Al Afghoni, MT. Kata kunci: Budaya, Museum Budaya Kabupaten Bojonegoro, Extending Tradition. Kebudayaan adalah suatu cara hidup yang berkembang dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi. Budaya terbentuk dari banyak unsur, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, dan karya seni dan Bahasa, sebagaimana juga budaya, merupakan bagian tak terpisahkan dari diri manusia sehingga banyak orang cenderung menganggapnya sebagai warisan genetis. Museum adalah lembaga yang diperuntukan bagi masyarakat umum. Museum berfungsi mengumpulkan, merawat, dan menyajikan serta melestarikan warisan budaya untuk tujuan pembelajaran, penelitian ataupun dapat diartikan sebagai hiburan. Museum harus aktif dalam pembangunan moral. Dalam perancangan ini akan dirancangkan sebuah museum budaya Kabupaten Bojonegoro, dengan tujuan sebagai media edukasi dan promosi daerah. Perancangan museum budaya ini mengusung tema Extending Tradition sebagai titik dasar landasan rancangan, sehingga keutuhan dan kebersamaan merupakan tujuan akhir dalam pencapaian nilai-nilai yang terdapat pada museum ini

Item Type: Name Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Budaya, Museum Budaya Kabupaten Bojonegoro, Extending Tradition.
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Arsitektur
Depositing User: hafidz khoirul umam
Date Deposited: 24 Nov 2023 23:56
Last Modified: 24 Nov 2023 23:56
URI: http://repository.unisda.ac.id/id/eprint/1191

Actions (login required)

View Item View Item