LEGENDA SUMUR SRUMBUNG DI DESA SIDOMULYO , KECAMATAN TUBAN, KABUPATEN TUBAN (ANALISIS STRUKTUR NARATIF, NILAI BUDAYA, DAN RESEPSI MASARAKAT)

Astutik, Serly Widia (2021) LEGENDA SUMUR SRUMBUNG DI DESA SIDOMULYO , KECAMATAN TUBAN, KABUPATEN TUBAN (ANALISIS STRUKTUR NARATIF, NILAI BUDAYA, DAN RESEPSI MASARAKAT). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM DARUL' ULUM LAMONGAN.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK_17032016_SERLY WIDIA ASTUTIK.pdf

Download (45kB)
[img] Text
17032016_SERLY WIDIA ASTUTIK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Astutik, Serly Widia. 2021 Legenda Sumur Srumbung Di Desa Sidomulyo Kecamatan Tuban Kabupaten Tuban: Analisis Struktur Naratif, Nilai Budaya, Dan Resepsi Masyarakat. Skripsi. Lamongan: Program Studi Bahasa Dan Sastra Indonesia. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Islam Darul Lamongan. Dosen Pembimbing I (1) Dr. H. Mustofa, M.Pd. Dosen Pembimbing II (2) Hendrik Furqon, M.Pd. Kata Kunci: Legenda Sumur Srumbung, Struktur Naratif, Nilai Budaya, Dan Resepsi Masyarakat. Legenda sumur srumbung adalah suatu cerita yang diyakini benar-benar perna terjadi dalam kurung waktu di masa lampau¸ tanpa diketahui siapa pengarang utamanya. Dalam penelitianya peneliti Mengkaji Legenda Sumur Srumbung Di Desa Sidomulyo Kecamatan Tuban Kabupaten Tuban. Peneliti ini memiliki beberapa tujuan dalam pelaksanananya yaitu. (1) mendeskripsikan struktur naratif dalam Legenda Sumur Srumbung Di Desa Sidomulyo Kabupaten Tuban.(2) mendeskripsikan Nilai Budaya dalam Legenda Sumur Srumbung Di Kelurahan Sidomulyo Kabupaten Tuban. (3) mendeskripsikan Resepsi Masyarakat dalam Legenda Sumur Srumbung Di Kelurahan Sidomulyo Kabupaten Tuban. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan objek sastra lisan yang berbentuk legenda. Penelitian ini berlatar belakang Desa Sidomulyo Kecamatan Tuban Kabupaten Tuban. Data dalam penelitian ini adalah hasil observasi peneliti di lapangan yang berupa cerita lisan dari narasumber yang berkaitan dengan struktur naratif, nilai budaya, dan resepsi masyarakat. Teknik yang digunakan peneliti pada penelitian ini agar pemerolehan data maksimal yakni menggunakan (1) teknik observasi, (2) teknik wawancara, (3) teknik perekaman, (4) teknik pencatatan, (5) teknik dokumentasi, (6) teknik transkripsi, dan (6) teknik penerjemahan. teknik analisis data ini dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis deskriptif. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini(1)struktur naratif meliputi alur, terem dan fungsi, serta pelaku legenda Sumur Srumbung, (2)nilai budaya meliputi:nilai kepercayaan kepada tuhan, nilai kemanusian, nilai manuasia dengan alam, dan resepsi masyarakat tentang Sumur Srumbung di desa Sidomulyo Kecamatan Tuban Kabupaten Tuban.

Item Type: Name Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Legenda Sumur Srumbung, Struktur Naratif, Nilai Budaya, Dan Resepsi Masyarakat.
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: hafidz khoirul umam
Date Deposited: 29 Nov 2023 07:34
Last Modified: 29 Nov 2023 07:34
URI: http://repository.unisda.ac.id/id/eprint/1651

Actions (login required)

View Item View Item