LEGENDA SUNGAI BANYU KUNING DI DESA KRONDONAN KECAMATAN GONDANG, KABUPATEN BOJONEGORO ( KAJIAN STRUKTUR NARATIF, NILAI BUDAYA, DAN RESEPSI MASYARAKAT )

Nadhirroman, Daffa (2023) LEGENDA SUNGAI BANYU KUNING DI DESA KRONDONAN KECAMATAN GONDANG, KABUPATEN BOJONEGORO ( KAJIAN STRUKTUR NARATIF, NILAI BUDAYA, DAN RESEPSI MASYARAKAT ). Skripsi thesis, Universitas Islam Darul Ulum Lamongan.

[img] Text
Abstrak_19032042_DAFFA NADHIRROHMAN.pdf

Download (10kB)
[img] Text
19032042_DAFFA NADHIRROHMAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini mengkaji Legenda Sungai Banyu Kuning Kajian Struktur Naratif, Nilai budaya, dan Resepsi masyarakat. Sastra pada hakikatnya terbagi menjadi dua yaitu sastra tulis dan sastra lisan. Sastra lisan dibagi menjadi dua yaitu sastra lisan primer dan sekunder. Tujuan penelitian ini yaitu (1) mendeskripsikan struktur naratif Legenda Sungai Banyu Kuning, (2) mendeskripsikan nilai budaya Legenda Sungai banyu kuning, (3) mendeskripsikan resepsi masyarakat tentang Legenda Sungai Banyu Kuning. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan objek sastra lisan yang berbentuk Legenda. Data dalam penelitian ini yaitu hasil observasi penelitian di lapangan yang berupa cerita lisan dari narasumber. Teknik analisis data yang digunakan yaitu, (1) struktur naratif, (2) nilai budaya, (3) resepsi masyarakat. Teknik dalam penelitian ini yaitu (1) teknik observasi, (2) teknik wawancara, (3) teknik rekaman, (4) teknik pencatatan, (5) teknik transkripsi, (6) teknik penerjemah. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini yaitu struktur naratif meliputi alur, Terem, fungsi, dan pelaku Legenda Sungai Banyu Kuning. Nilai budaya meliputi nilai ketuhanan, nilai budaya pandangan manusia dengan sesamanya, dan nilai yang berhubungan dengan alam. Resepsi masyarakat yang didapat dalam Legenda Sungai Banyu Kuning yaitu, memiliki keberkahan, memiliki kekuatan magis, dan sebagai tempat pertapaan.

Item Type: Name Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Legenda sungai banyu kuning, struktur naratif, nilai budaya, dan resepsi masyarakat.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: ikrimatul ulumiyyah
Date Deposited: 30 Nov 2023 01:28
Last Modified: 30 Nov 2023 01:28
URI: http://repository.unisda.ac.id/id/eprint/1802

Actions (login required)

View Item View Item