PENGARUH PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI MANAJEMEN DAN PENGUKURAN KINERJA KARYAWAN DALAM MENINGKATKAN PELANGGAN PADA MASA PANDEMI COVID 19 PADA ROCKET CHICKEN DI TUBAN

Amiati, Siti Nur (2021) PENGARUH PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI MANAJEMEN DAN PENGUKURAN KINERJA KARYAWAN DALAM MENINGKATKAN PELANGGAN PADA MASA PANDEMI COVID 19 PADA ROCKET CHICKEN DI TUBAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM DARUL' ULUM LAMONGAN.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK_17041008_siti nur amiati.pdf

Download (222kB)
[img] Text
17041008_siti nur amiati.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui pengaruh atas sistem informasi akuntansi manajemen, pengukuran kinerja karyawan terhadap meningkatkan pelanggan secara parsial maupun simultan. Populasi penelitian ini adalah seluruh seluruh karyawan dalam Rocket Chicken di tuban yang berjumlah 32 orang. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan data kuesioner dan dokumentasi. Teknik analisa data yang digunakan dalam penelitian adalah analisis regresi berganda dengan Teknik IBM SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukkan sistem informasi akuntansi manajemen berpengaruh terhadap meningkatkan pelanggan. Hal tersebut dibuktikan dengan nilai thitung variabel sistem informasi akuntansi manajemen diperoleh sebesar 2,324 dengan nilai signifikansi 0,027 < 0,05. Pengukuran kinerja karyawan secara parsial thitung sebesar 2,810 berpengaruh terhadap meningkatkan pelanggan dengan nilai signifikansi 0,009 < 0,05. Dapat di lihat bahwa variabel penagaruh penerapan sistem informasi akuntansi manajemen, pengukuran kinerja karyawan berpengaruh simultan terhadap variabel meningkatkan pelanggan. Kata Kunci : sistem informasi akuntansi manajemen, pengukuran kinerja karyawan, meningkatkan pelanggan

Item Type: Name Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : sistem informasi akuntansi manajemen, pengukuran kinerja karyawan, meningkatkan pelanggan
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: hafidz khoirul umam
Date Deposited: 27 Nov 2023 12:58
Last Modified: 27 Nov 2023 12:58
URI: http://repository.unisda.ac.id/id/eprint/1328

Actions (login required)

View Item View Item